Kamis, 27 Juni 2013

Tips memasak sayur yang sehat


Biasanya sayur yang kita tumis walau sudah dimasak sesebentar apapun tetap overcook atau terlalu matang. Hasilnya warnanya menjadi gelap dan vitaminnya sudah banyak yg hilang. Saya ada sedikit tips yang didapatkan dari chef terkenal.

Bahan: air untuk merebus, garam, dan es batu.

Langkah-langkah:
1. Rebus air hingga mendidih dan masukan garam secukupnya.
2. Masukan sayur sekitar 10 detik dan angkat.
3. Langsung celupkan ke dalam baskom yang berisi air dengan es batu. Fungsinya adalah menurunkan suhu sayuran sehingga proses pemaskan berhenti. (Dengan air dingin saja tidak efektif, harus diganti berulang kali).

Nah, sayur yg jadi skarang lebih hijau dan renyah. Bisa dilanjutkan untuk ditumis dengan waktu yang sangat dingkat. Bahkan jika dibawa untuk bekal akan lebih tahan lama kesegarannya.

Selamat mencoba :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar